Selasa, 18 November 2014

Pertobatan Sejati

Hidup Zakheus berubah 180° saat berjumpa Yesus. Teladani kegigihannya.
Pertobatan sejati hanya terjadi bila ada kerendahan hati yang disertai usaha terus menerus untuk melepaskan diri dari cengkraman dosa.
Bagi yang setia mengusahakannya akan dianugerahkan keselamatan kekal...(vha)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar